Rektor SCU Semarang Ditentukan Uskup Agung
Rektor Universitas Katolik Soegijapranata (SCU) Semarang periode selanjutnya akan ditentukan oleh Uskup Agung Semarang, Mgr. Robertus Rubiyatmoko. Proses seleksi calon rektor telah berlangsung ketat dengan melibatkan senat akademik dan yayasan.