Dawis Cempaka 3 dan Warga Gisikdrono Semarang Barat Gelar Halal Bihalal
Kelompok Dawis Cempaka 3 bersama warga Gisikdrono, Semarang Barat, menggelar acara Halal Bihalal untuk mempererat tali silaturahmi dan saling bermaafan setelah Hari Raya Idul Fitri.
Halalbihalal Meriah Warnai Hari Pertama Sekolah di Semarang
Suasana haru dan bahagia menyelimuti hari pertama sekolah di Semarang. Selain kembali bertemu teman dan guru, siswa juga merayakan Halalbihalal, mempererat silaturahmi setelah Lebaran. Kegiatan ini berlangsung meriah dan penuh keakraban.