Terungkap Motif Duel Maut Pelajar di Semarang yang Berujung Tewas

Terungkap! Motif Duel Maut Pelajar di Semarang yang Berujung Tewas

Seorang pelajar di Semarang tewas usai terlibat duel dengan teman sekolahnya. Motif duel maut ini akhirnya terungkap. Diduga karena saling ejek dan saling tantang melalui media sosial hingga berujung pada perkelahian yang mengakibatkan salah satu pelajar meninggal dunia.