Protes Korban Apartemen Malioboro City di Pengadilan Semarang
Para korban Apartemen Malioboro City menggelar aksi di depan Pengadilan Negeri Semarang menuntut keadilan. Mereka merasa dirugikan oleh pihak pengembang karena belum menerima unit apartemen yang telah dijanjikan meskipun telah melakukan pembayaran. Tuntutan mereka meliputi pengembalian dana yang telah disetorkan serta kompensasi atas kerugian yang dialami.
Dugaan Pencucian Uang Judi Online di Balik Kemewahan Hotel Aruss Semarang
Kemewahan Hotel Aruss Semarang yang baru-baru ini diresmikan, kini dibayangi dugaan praktik pencucian uang dari judi online. Hotel bintang lima ini mendadak menjadi sorotan setelah Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) mengungkap adanya indikasi Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) terkait judi online yang mengalir ke sektor properti, termasuk hotel. PPATK telah menyerahkan hasil analisisnya […]
Lahan Tol Semarang-Demak Berpotensi Jadi Area Komersil
Sebanyak 576 hektare lahan di sepanjang Tol Semarang-Demak memiliki potensi untuk dikembangkan menjadi area komersial. Lahan tersebut merupakan hasil reklamasi laut dan rencananya akan dimanfaatkan untuk berbagai keperluan seperti kawasan industri, permukiman, pariwisata, dan perikanan, sehingga diharapkan dapat meningkatkan perekonomian daerah.