Mahasiswa PPG Universitas PGRI Semarang Lestarikan Warisan Nusantara Lewat Workshop Permainan Tradisional di TK PGRI 92
Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Universitas PGRI Semarang menggelar workshop permainan tradisional di TK PGRI 92 sebagai upaya menghidupkan kembali warisan budaya Nusantara.